Taman Sari

Taman Sari

Tamansari merupakan istana air yang digunakan untuk tempat permandian permaisuri serta para putri raja pada zaman dulu. Bangunan kuno ini memiliki arsitektur yang indah perpaduan budaya Eropa, Hindu, Jawa, dan Cina lengkap dengan ruangan dan lorong-lorong rahasia yang...
Candi Borobudur, Monumen Budha Termegah di Dunia

Candi Borobudur, Monumen Budha Termegah di Dunia

Candi Borobudur merupakan candi yang dibangun pada masa Dinasti Syailendra dan merupakan monumen Budha termegah di dunia. Karena kemegahan dan keagungannya, candi yang dibangun pada abad ke-8 ini telah ditetapkan oleh UNESCO sebagai salah satu warisan kebudayaan dunia...